Beberapa cara untuk mencegah penularan cacar monyet

Cacar monyet merupakan salah satu penyakit yang disebabkan oleh virus yang bernama monkeypox Bagaimana masih termasuk ke dalam jenis orthopoxvirus gimana kelompok virus ini tidak termasuk kedalam penyakit cacar sapi dan juga cacar air ada dua tipe yang sangat luas dari virus cacar monyet ini di Afrika Tengah dan juga keladi Afrika barat yang dimana keduanya memiliki dampak yang lebih ringan

Orang yang di mana dapat tertular oleh cacar monyet dapat disebabkan oleh melalui kontak dekat dengan orang ataupun hewan yang membawa virus tersebut ataupun dapat disebabkan oleh melalui kontak dengan benda yang sudah terkontaminasi Ketika seseorang terinfeksi cacar monyet maka nantinya orang tersebut akan memiliki gejala seperti demam menggigil pembengkakan kelenjar getah bening dan Lesi kulit ada beberapa orang yang di mana terkena cacar monyet bisa sembuh secara total dalam kurun waktu 3 sampai 4 Minggu tetapi Penyakit ini juga dapat menjadi lebih serius pada beberapa orang dan juga dapat mengakibatkan kematian

Dengan begitu artikel ini akan memberitahukan kepada anda beberapa cara untuk mencegah penularan cacar monyet simak sampai habis ya

Vaksin
Hal pertama kali yang harus anda lakukan apabila anda ingin mencegah penularan cacar monyet yaitu dimana diri anda yang harus divaksin terlebih dahulu vaksin cacar gimana dapat memberikan Efek kekebalan jangka panjang kepada cacar dan mungkin juga dapat sangat ampuh untuk menghadapi cacar monyet walaupun begitu penelitian tentang efektivitas dan juga modifikasi vaksin untuk secara tersendiri masih terus dilakukan

Menghindari situasi beresiko tinggi
Selanjutnya hal yang harus anda lakukan apabila anda ingin menciptakan melarang cacar monyet yaitu Dimana anda harus menghindari situasi yang memiliki resiko tinggi di mana CDC menganggap acara yang memiliki para peserta berpakaian lengkap lebih aman dalam hal penyebaran cacar monyet tetapi orang-orang tersebut juga harus mewaspadai kontak lain seperti berciuman berpelukan dan masih banyak situasi lain yang memiliki resiko tinggi

Upaya pencegahan infeksi bagi petugas kesehatan
Untuk Anda yang bekerja sebagai petugas medis yang sedang mengatasi cacar Monyet sangat disarankan untuk Anda mengenakan gaun isolasi yang memiliki lengan panjang sekali pakai, kemudian juga harus menggunakan sarung tangan sekali pakai ketika anda menangani pasien, dan juga Anda harus mengenakan kacamata ataupun pelindung wajah Ketika anda sedang mengatasi pasien cacar monyet